Tuesday, January 1, 2013

Penyakit Ginjal


Penyakit ginjal pada seseorang bisa berakibat fatal dan sangat membahayakan bagi penderitanya. Pada dasarnya organ tubuh yang bernama ginjal ini adalah organ tubuh yang memilki fungsi yang sangat fital bagi manusia. Ginjal sendiri adalah organ yang mempunyai ekskresi seperti kacang. Pada manusia ginjal yang normal atau manusia yang memiliki ginjal normal mempunyai sepasang ginjal dan letaknya ada pada belakang perut  atau tepatnya ada pada bagian abdomen. Ginjal tersebut letaknya ada pada bagian kiri dan kanan pada tulang belakang manusia di antara bawah hati dan limpa. 

Penyakit ginjal ini sering di sebut juga sebagai penyakit gagal ginjal yang mempunyai pengertian yaitu suatu penyakit yang bilamana fungsi organ ginjal yang seharusnya berfungsi secara normal mengalami penurunan dan tidak bekerja sebagaimana fungsinuya hingga akhirnya tidak mampu bekerja sama sekali dengan dalam hal menyaring pembuangan elektrolit tubuh, menjaga zat kimia dan cairan terutama menjaga keseimbangannya.

Penyebab penyakit gagal ginjal
Faktor yang menyebabkan penyakit gagal ginjal ini adalah biasanya disebabkan karena beberapa penyakit yang di derita oleh tubuh penderitanya bilamana perlahan dan perlahan akan berdampak pada kerusakan organ ginjalnya tersebut. Banyak penyakit yang dapat menyebabkan gagal ginjal misalkan saja penyakit seperti diabetes melitus, kelainan autoimun, menderita penyakit kanker, adanya sumbatan pada saluran kemih. Penyakit ini sangat berbahaya karena penyakit gagal ginjal ini berkembang dengan perlahan menuju ke arah yang semakin buruk bagi penderitanya di mana ginjal ini sudah tidak mampu bekerja pada tubuh penderita sebagaimana fungsinya.

Gejala penyakit gagal ginjal
Gejala penyakit gagal ginjal ini dapat di lihat dengan tanda seperti nyeri pinggang yang sangat hebat, bengkak mata dan juga kaki, demam, kencing sedikit, bahkan sampai dengan kencing berdarah. Sedangkan gejala yang dapat timbul karena gagal ginjal kronik adalah berupa lemas, mual, nafsu makan menurun, muntah, bengkak, kencing mulai berkurang dari keadaan yang normal, gatal sesak napas bisa dirasakan penderita penyakit ginjal ini.


HP. 0821 3885 1252
HP. 0877 3657 8005
BBM 5b8aabd0

CV. DeNature Indonesia
Jln. Raya Pahonjean
Perum Cendana Asri No. 08-09
Majenang Cilacap 53257
Jawa Tengah

0 comments :

Post a Comment